. Mafia Parkir Mengincar Kita
..:: TERIMAKASIH TELAH BERKUNJUNG, JANGAN LUPA KOMENTARNYA YA...ATAU TINGGALKAN JEJAK DI BUKU TAMU ::..

15 Mei, 2010

Mafia Parkir Mengincar Kita



Akhirnya bisa juga menulis posting lagi, setelah lama tidak mempunyai kesempatan…hiks… L sedih sekali melihat perkembangan blog ini terutama saat melihat alexa rank nya yang tadinya di angka lima ratus ribuan sekarang sudah diatas dua juta lagi…ah tapi  gak apa-apa lah. Keep smile J

Pusing sekali setiap hari disuguhkan dengan berbagai berita politik baik di TV atau di Koran, hampir semua membahas tentang pengungkapan mafia pajak yang semakin lama semakin tidak jelas kemana lagi arah tujuannya. Daripada pusing memikirkan orang-orang ‘atas’ yang seakan kurang peka terhadap rakyatnya yang sedang banting tulang untuk menghidupi keluarganya, lebih baik kita sedikit menghemat keuangan kita di masa yang tergolong sulit ini..

Sebelumnya saya mau sharing dulu mengenai pengalaman seorang teman yang sangat berharga untuk kita semua terutama para bikers atau pengendara kendaraan lainnya yang sering memarkirkan kendaraannya di tempat parkir yang katanya adalah tempat parkir ‘RESMI’ tapi ternyata tarif parkirnya diatas tarif resmi…hmmm…

Ceritanya seorang teman saya itu shopping di Mall besar daerah Jakarta utara dengan memarkir motor selama 1 jam 20 menit, karena saat masuk pukul 10.26 dan keluar 11.46 sesuai dengan jam yang tertera pada kartu parkir
Tapi pada saat akan keluar area parkir, ia diminta membayar parkir sebesar Rp.4000,-…
Sampai disini ada yang aneh…?
Oh tentu belum ada yang aneh kan namanya juga mall besar pasti parkirnya mahal, tapi kita coba hitung-hitung deh..

Tarif parkir resmi menurut Peraturan Gubernur (Pergub) No 48 Tahun 2004 tentang Retribusi dan Parkir yaitu untuk Mobil RP.2000 untuk jam pertama dan tambahan Rp.1000 untuk jam berikutnya, kemudian untuk Motor Rp.1000 untuk jam pertama dan tambahan Rp.500 untuk jam berikutnya ( itu tarif parkir lama lohh… tapi saya belum dapat info lagi mengenai perubahan tarif parkir ).

Jadi mengacu peraturan tarif parkir diatas seharusnya teman saya itu membayar sebesar Rp.1500 yaitu Rp.1000 untuk jam pertama dan Rp.500 untuk jam berikutnya ( 20 menit dihitung satu jam )

Nah karena keget harus membayar Rp.4000 untuk 1 jam 20 menit, teman saya itu langsung menegur petugas parkir dan meminta agar kartu parkir yang tadi diberikan pada petugas itu untuk di entry terlebih dahulu pada komputernya dan hasilnya ternyata layar di komputer menunjukan angka Rp.1500,- .

Cerita diatas mungkin pernah kita alami tapi kita sering tidak memperdulikannya atau hanya merasa kesal namun ujung-ujungnya dibayar juga… J
Tapi jika anda jeli dengan hal-hal kecil ini, maka sebenarnya disana sudah bermain para ‘ MAFIA PARKIR ‘ yang siap siap memeras anda lewat tarif parkir yang tidak semestinya

Mafia parkir yang saya maksud disini adalah para petugas parkir yang ‘ nakal ‘ alias memungut bayaran lebih tinggi dari tarif yang ditetapkan. Para mafia parkir ini biasanya hanya ‘ menembak ‘ jumlah uang yang harus kita bayarkan sebelum kartu parkir di entry ke komputer dan biasanya jumlahnya lebih tinggi, setelah kita membayar sesuai jumlah yang mereka minta dan kita telah meninggalkan area parkiran tersebut, maka mereka baru meng-entry kartu parkir yang kita serahkan tadi.

Tentunya ini sangat merugikan bagi kita sebagai konsumen karena biasanya setelah kartu parkir di entry, jumlah yang seharusnya dibayarkan lebih kecil dari yang kita berikan, kemudian selisih uang itu akan masuk kantong pribadi para Mafia Parkir itu.

Anda mungkin mengira hal itu adalah hal kecil yang terlalu sepele untuk dibahas, tapi kita coba simulasikan sesuai cerita saya diatas.

Tariff normal seharusnya dibayar Rp.1500,-
Seandainya teman saya itu membayarkan sesuai yang diminta petugas parkir yaitu Rp 4000,- maka akan ada selisih sebesar Rp.2500,-
Ok mungkin selisih Rp.2500 itu terlalu besar buat anda, jadi kita ambil selisih yang kecil saja sebagai contoh lain yaitu Rp.500,-untuk satu Motor..ingat untuk satu motor, Mafia parkir berkesempatan mengumpulkan uang sebesar Rp.500,- kita kalikan dengan seberapa banyak kendaraan yang biasanya parkir ditempat parkir…
Misal kita ambil 100 unit motor per hari maka mafia parkir itu dapat keuntungan Rp.50.000 perhari coba kita bayangkan jika jumlah kendaraan yang diparkir itu adalah 200, 500, 1000, 2000 unit per hari, maka berapa besar keuntungan yang mereka dapatkan dalam satu hari, minggu, bulan…? Silahkan anda kali kan sendiri.. J

Terus bagaimana cara kita agar terlepas dari akal-akalan para mafia parkir ini ?.
Sebenarnya sangat mudah yaitu “ JANGAN BAYAR PARKIR SEBELUM PETUGAS PARKIR MELAKUKAN ENTRY KARTU PARKIR “ . sehingga kita akan tahu berapa tarif yang harus kita bayarkan dan jangan lupa pula kita harus melihat layar komputernya supaya kita benar-benar yakin… J

Jadi teliti lah dalam segala hal, siapa tahu dengan ketelitian itu dapat membawa keuntungan yang besar untuk kita J
Hati-hati MAFIA ada dimana-mana

img source : kompas.com


40 komentar:

narti on 15 Mei 2010 pukul 18.29 mengatakan...

wah benar sekali...
kita yg harus teliti juga...

sda on 15 Mei 2010 pukul 18.30 mengatakan...

disana ada peluang juga ya?

infinity downline on 6 Juni 2010 pukul 15.36 mengatakan...

Thanks, great site.. your is one of very few blogs worth taking the time to read..

infinity downline on 6 Juni 2010 pukul 15.37 mengatakan...

Thanks, great site.. your is one of very few blogs worth taking the time to read..

kasih on 27 Juni 2010 pukul 20.19 mengatakan...

thx inpo nya gan..... :)

obat maag on 6 Desember 2010 pukul 15.27 mengatakan...

hm ternyata usaha parkir bisa jadi usaha selanjutnya ....
cukup menguntungkan ya kayak nya jika punya lahan parkir hihih

propolis brazil on 13 Desember 2010 pukul 10.55 mengatakan...

terima kasih atas infonya gan

obat asam urat on 27 Desember 2010 pukul 08.00 mengatakan...

thani infonya,,,,,
salam kenal aja,,,,

obat alami on 31 Desember 2010 pukul 09.40 mengatakan...

usaha parkir emang menguntungkan...
tapi harus tanggung jawab gan..

obat herbal on 31 Desember 2010 pukul 09.42 mengatakan...

makin banyak kendaraan makin banyak keuntungan enak tu gan...

obat alami on 7 Januari 2011 pukul 14.54 mengatakan...

wis,kalaw di kota jadi bisnis yang hemat dan menguntungkan...tapi kalaw di kampung cap makasih aja....

gold-g sea cucumber jelly on 29 Januari 2011 pukul 09.03 mengatakan...

harus hati2 juga ya,,
thank buat infonya

jelly gamat on 10 Februari 2011 pukul 09.38 mengatakan...

wah kita jadi harus hati-hati juga ya gan,
terim akasih gan buat infonya salam kenal aja gan

obat tradisioanl hepatitis B on 14 Februari 2011 pukul 16.32 mengatakan...

sy ucapin trimaks atas infonya bgs bngt n salam knl.

obat lupus alami on 21 Februari 2011 pukul 09.18 mengatakan...

waduh , kita harus hati2 juga ya gan,thx buat infonya

Obat herbal gagal ginjal on 25 Februari 2011 pukul 16.55 mengatakan...

wis berja2r kaya apa tuh motor,banyak bangettt

xamthone plus on 28 Februari 2011 pukul 10.51 mengatakan...

waduh harus hati2 juga ya gan dengan mapia parkirtuh,,,
makasih gan buat infonya, salam kenal aja gan

infeksi saluran kemih on 7 Maret 2011 pukul 14.44 mengatakan...

ya nih sekaranng itu banyak orang pengangguran beralih jadi tukang parkir ilegal

Obat kanker payudara on 10 Maret 2011 pukul 11.03 mengatakan...

wah jadi kita harus hati2 juga ya gan dengan penjaga parkirnya

obat darah tinggi on 19 Maret 2011 pukul 10.09 mengatakan...

yah berrati kita harus hati2 juga ya dengan penjaga parkir itu , makasih gan buat infonya

obat kanker usus on 30 Maret 2011 pukul 15.56 mengatakan...

harus hati2juga ya gan dengan mapia parkir

obat kanker hati on 9 April 2011 pukul 14.49 mengatakan...

wah harus hati2 juga uah gan, makasih gan buat infonya salam kenal aja gan

MacamMacam on 24 April 2011 pukul 08.05 mengatakan...

Info ini berguna sekali. Terim's infonya.

obat kelenjar getah bening on 16 Mei 2011 pukul 12.46 mengatakan...

wah kalo begitu garus kita harus bener2 hati-hati ya gan, makasih banyak gan buat infonya, semoga bermanfaat gan

sApnoe on 8 Juni 2011 pukul 14.46 mengatakan...

wah ternyata mapia parkir juga mengincar kita yah, jadi kita jangan terlalu percaya tya gan, kita harus hati2

XAMthone plus on 20 September 2011 pukul 07.56 mengatakan...

wah jadi harus hati2 juga yah terhadap tukang parkir itu,,entar malah tukang parkir yang mencuri motor kita,,
hehhe

obat tradisional alami on 21 September 2011 pukul 13.16 mengatakan...

kalau gitu gede juga yah penghasilan tukang parkir tapi kalau gitu caranya sih nggk bakalan ada berkah nya tu duit sampai kapan pun jug

Cherry Belle on 22 September 2011 pukul 02.15 mengatakan...

wah jadi harus hati2 juga yah terhadap tukang parkir itu,,entar malah tukang parkir yang mencuri motor kita,

Vie on 25 September 2011 pukul 10.46 mengatakan...

wah hrus bnr" hati" yaa. . .
mksh infonya. . .

chute on 25 September 2011 pukul 11.11 mengatakan...

berguna bgt Infonya..!!

Haruz super hti" yawh....

obat tradisional keputihan on 7 Oktober 2011 pukul 12.57 mengatakan...

wah sekarang mafia merajalela,,
harus tambah waspada lagi nih,,

Agen Jelly Gamat Gold-G Jakarta timur on 7 Oktober 2011 pukul 13.51 mengatakan...

itu sichh mencari keuntungann sediri tuchh,,wajib dilaporkann,,..baru dengerr bayar parkir ko kayak bayar warnet dihitung perjam,.

Agen jelly Gamat gold-G Tangerang on 7 Oktober 2011 pukul 13.53 mengatakan...

korup tuhh korupp,,yaudahh tutupp z tempat parkir nya,,biarr tahu rasa tuch!!!!!!!!!

Cara cepat mengobati migren on 12 Oktober 2011 pukul 09.10 mengatakan...

ada juga lho tukang parkir udah nipu berjuta-juta,,katanya schh ngaku-ngaku intel,...jdi tertangkap dehh

obat darah tinggi on 12 Oktober 2011 pukul 09.12 mengatakan...

harus waspada dechh sama penjaga parkir,..

xamthone plus on 15 Oktober 2011 pukul 10.47 mengatakan...

emang kita harus lebih berhati hati terhadap mafia yg satu ini

Cerita Dewasa on 20 Oktober 2011 pukul 11.51 mengatakan...

Bisa2 aja nie ceritanya. Tapi emang mantab mas..

rab sleeping bags on 30 Maret 2012 pukul 17.08 mengatakan...

The Mafia (also known as Cosa Nostra) is a criminal syndicate that emerged in the mid-nineteenth century in Sicily, Italy. It is a loose association of criminal groups that share a common organizational structure and code of conduct, and whose common enterprise is protection racketeering.

cctv jakarta on 31 Juli 2012 pukul 12.28 mengatakan...

wahh 1 motor aja kena 4000,klo dihitung sehari bisa dapet berapa tuh??menguntungkan sekali

Sedot WC Kediri on 23 Mei 2019 pukul 15.27 mengatakan...

Sekarang yang namanya pungli atau parkir liar sudah tidak ada di kota saya.

Posting Komentar

Mohon Komentar Dari anda untuk mempererat persaudaraan kita...
saran, kritik dan spam akan saya anggap sebagai salah satu cara mempererat silaturahmi kita
Terimakasih

 

My Best Friend

Recent Comment